Search
Close this search box.

Beranda > Detail Portofolio

Asitek

Asitek
Nama Klien

PT Asia Sistem Teknologi

Domisili Klien

Jakarta Selatan, Indonesia

Bidang Bisnis

Software House

Project Timeline

3 Hari Kerja

Profile Summary

PT Asia Sistem Teknologi (Asitek) adalah perusahaan software house yang menyediakan solusi teknologi dan layanan konsultasi untuk membantu perusahaan dan organisasi mencapai tujuannya. Kami memiliki tim yang terdiri dari profesional ahli dalam bidang pengembangan website, desain UI/UX, bisnis intelligence, SEO/SEM dan copywriting, pengadaan hardware, dan internet of things. Dalam era digital ini, kami percaya bahwa konektivitas adalah kunci untuk membangun kerajaan bisnis yang sukses. Memiliki situs web atau aplikasi seluler yang berfokus pada pengguna dan mudah dipahami akan meningkatkan daya saing Anda di pasar.